Sunday, November 25, 2012

Pelajaran dari pernikahan adalah

"Anda tidak harus memenangkan setiap argumen. Sepakatlah untuk tidak sepakat".

*Perbedaan itu indah seperti warna -warni pelangi.

Jika setiap suami-istri harus sepakat sampai detil terkecil urusan rumah tangga, maka akan terjadi bnyak pertengkaran yang tdk perlu.

•Tiap orang berbeda.

Tiap orang unik: gayanya, kesukaannya, kepribadiannya, kebutuhannya, dll. Biarkanlah perbedaan itu indah. Ini bukan soal benar atau salah, tapi minat, gaya, kesukaan, & kepribadian tiap2 orang berbeda.

•Toleransilah. Hormati perbedaan pasangan.

Jangan menuntut kecocokan 100%. Mengalah itu lebih baik. Kadang suami mengalah. Kadang istri mengalah. Soal warna mobil, letak lukisan, letak sofa, warna bunga, dll.

•Area2 tertentu, biarlah istri yg atur. Area2 lainnya, biarlah suami yg menentukan. Hiduplah damai dalam segala perbedaan. Milikilah saling pengertian. Dengarlah pendapat. Hargai pasangan anda

( Itu berarti: anda tidak harus 100% setuju & anda pun tak boleh memaksakan kehendak ).

*Pahami pasangan anda. Mengertilah. Kasihi dia & sayangilah.

•Singkirkan egoisme. Jangan selalu menyalahkan orang lain.

Be humble. Respect one another. Love each other. Berani beda itu baik lho... Asyyiik khan....

•Met hidup rukun ya....

Enjoy the beauty of happy & colourful marriage.

No comments: